1. Gunting
2. Lem
3. Koran
4. Kardus
Cara ;
1. Buatlah pola sandal sesuai dengan ukuran kakimu pada koran dan pada kardus.Buatlah pola yang sama sebanyak 4 kali.
2. Gunting kardus dan koran menyerupai pola tersebut.
3. Potonglah sisa koran dan kardus membetuk persegi panjang untuk bagian atas sandal (selop).Lalu tempelkan potongan tersebut menjadi satu.
4. Langkah berikutnya adalah tempelkan pola sandal yang terbuat dari koran dan dari kardus menggunakan lem.
5. Kemudian satukan sendal dan bagian atas sendal(selop) menggunakan lem.Sandal sudah siap digunakan.
Sekian langkah-langkah membuat sandal dari koran.SEMOGA BERMANFAAT, TERIMA KASIH.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar